Agenda 

Cahaya Kebangkitan di Jumat Malam

Warung Tangerang Selatan (WTS) akan mengadakan acara pentas bersama untuk memperingati Hari Kebangkitan Nasional. Tema yang akan diangkat kali ini adalah Cahaya Kebangkitan :Mengenang Romantisme dan Patriotisme. WTS berkolaborasi dengan teman-teman Waroeng Filsafat (WaFat), perpoestakaan Biforkasie, dan Pelajar Islam Indonesia Tangerang Selatan (PII Tangsel).

Read More
puisi 

Puisi-Puisi Muhammad Badrun

Muhammad Badrun lahir di Darmakradenan, Ajibarang, Banyumas, 4 Juni 1994, dan tinggal di Pondok Pesantren Al Hidayah, Karangsuci, Purwokerto, Jawa Tengah. Mahasiswa Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan, IAIN Purwokerto ini bergiat di komunitas sastra Gubug Kecil. Puisi-puisinya pernah dimuat di beberapa media massa, seperti Pikiran Rakyat, Minggu Pagi, Pos Bali, Buletin Jejak, Sastra Mata Banua, Wawasan, Suara Merdeka, Medan Bisnis, Media Indonesia, dan Kedaulatan Rakyat. Puisi-pusinya juga terkumpul dalam antologi Cahaya Tarbiyah (STAIN-Press, 2013), Rodin Memahat Le Penseur (UKM KIAS, 2014), Kampus Hijau (IAIN-Press, 2015), dan Ode Kampung Halaman (FAM…

Read More