Agenda 

PERAYAAN 100 TAHUN CHAIRIL ANWAR

JAKARTA (litera) – Para penyair terkemuka dan tokoh-tokoh bangsa akan merayakan 10 Tahun Hari Puisi Indonesia sekaligus memperingati 100 Tahun Hari Kelahiran Chairil Anwar. Acara yang diadakan oleh Yayasan Hari Puisi (YHP) ini akan digelar di Teater Kecil Taman Ismail Merzuki (TIM) pada 26 Juli 2022, tepat pada ulang tahun kelahiran penyair pelopor Angkatan 45 tersebut.

Read More
Agenda 

PUISI RAKYAT DI PDS HB JASSIN

JAKARTA (Litera) — Dinas Perpustakaan dan Arsip Provinsi DKI Jakarta bekerja sama dengan Komunitas Puisi Rakyat (KPR) dan Komunitas Menulis Indonesia (KMI) menggelar diskusi dan workshop puisi. Acara yang dipusatkan di Pusat Dokumentasi Sastra HB Jassin tersebut akan dihelat pada Jumat (22/07/2022) sejak pagi hingga sore.

Read More

PUNCAK PERAYAAN HARI PUISI INDONESIA

JAKARTA (Litera) – Setelah sempat ditunda, Perayaan Hari Puisi Indonesia (HPI) 2021 akhirnya akan digelar pada Jumat, Sabtu, dan Minggu, 26, 27, 28 November 2021. Berbagai acara menarik akan mewarnai HPI 2021, selain yang ditunggu-tunggu para penyair Indonesia, pengumuman pemenang Sayembara Buku Puisi berhadiah total Rp 100 juta.

Read More

SAYEMBARA BUKU PUISI BERHADIAH 100 JUTA

JAKARTA (litera) — Pada tahun 2021, Yayasan Hari Puisi (YHP) kembali merayakan Hari Puisi Indonesia (HPI) dengan berbagai kegiatan, seperti Pembacaan Puisi, Lomba Menulis Puisi FB, Lomba Baca Puisi Digital, Pemilihan Komunitas Sastra Penyelenggara HPI Terbaik, Pekan Perayaan Hari Puisi Indonesia, Seminar Internasional, dan Sayembar Buku Puisi berhadiah total 100 juta rupiah.

Read More
Agenda 

Undangan Menulis Puisi Melawan Corona

JAKARTA (Litera.co.id) – Virus Corona atau COVID-19 sudah menjadi wabah dunia. Per tanggal 20 Maret 2020 pukul 17.00, tercatat 244.525 kasus di dunia, 86.032 sembuh, serta 10.031 meninggal dunia. Di Indonesia pada tanggal yang sama sudah tercatat 369 kasus, 17 sembuh dan 32 meninggal dunia. Berbagai prediksi yang dilakukan oleh beberapa lembaga penelitian mengindikasikan kemungkinan kasus ini akan meningkat di Indonesia sampai beberapa bulan ke depan.

Read More
Agenda 

Penyair Adu Lucu di Malam Sastra Margonda

DEPOK – Bertajuk “Dongeng Tentang Kita”, Malam Sastra Margonda (MSM) yang diadakan oleh Komunitas Sastra Margonda untuk memperingati Hari Dongeng Sedunia yang jatuh pada 20 Maret 2020. Malam Sastra Margoda diadakan di Miebiee Pasta, Jl. Merpati 6 No.237, Depok Jaya, Kec. Pancoran Mas, Kota Depok, Jawa Barat, pada Sabtu malam, 14 Maret 2020 pukul 19.00 hingga 22.30 WIB. “Acara diwarnai dengan pembacaan puisi, petikan cerita, mendongeng, musik, dan peluncuran buku,” kata Willy Ana, salah seorang penggagas dan penggerak Malam Sastra Margonda.

Read More
Agenda 

Nuansa Cinta Sastra Semesta #4

TANGERANG SELATAN (Litera.co.id) – Bengkel Kreatif Hello Indonesia bersama Metaforma Artistika akan menggelar acara dwi bulanan Sastra Semesta #4 yang bertajuk “Nuansa Cinta” pada Minggu, 23 Februari 2020, di Jalan Merpati No. 33, Sawah Baru, Ciputat, Kota Tangerang Selatan, pukul 13.00-17.30 wib.

Read More